Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

Jurnal Keisomeran Geometri

  JURNAL IX PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK I "KEISOMERAN GEOMETRI" DISUSUN OLEH : SEPRIDA ANJELINA TARIGAN (NIM : A1C117051) DOSEN PENGAMPU : Dr. Drs. SYAMSURIZAL., M.Si PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS JAMBI 2019 PERCOBAAN 9 I.    JUDUL : Keisomeran Geometri ( Pengubahan Asam Maleat menjadi Fumarat) II.     HARI, TANGGAL : Jumat, 26 April 2019 III.     TUJUAN :            Setelah mengikuti percobaan ini diharapkan mahasiswa dapat memahami: 1.    Azas dasar keisomeran ruang, khususnya isomer geometri. 2.    Perbedaan konfigurasi cis dan trans secara kimia dan fisika. IV.     LANDASAN TEORI       Isomer geometri atau isomer cis-trans terjadi di karenakan perbedaan letak atau gugus di dalam ruang. Pada senyawa kompleks yang strukturnya berbentuk linear, trigonal planar atau tetrahedral isomer ini tidak ada nam

Jurnal Kromatografi Lapis Tipis dan Kolom

  JURNAL VIII PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK I "KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS DAN KOLOM" DISUSUN OLEH : SEPRIDA ANJELINA TARIGAN (NIM : A1C117051) DOSEN PENGAMPU : Dr. Drs. SYAMSURIZAL., M.Si PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS JAMBI 2019 PERCOBAAN 8 I.      JUDUL : Kromatografi Lapis Tipis dan Kolom II.   HARI,TANGGAL :  Kamis, 18 April 2019 III.   TUJUAN : Setelah menyelesaikan percobaan ini diharapkan mahasiswa dapat memahami dan terampil dalam 1.   Dapat mengetahui teknik-teknik dasar kromatografi lapis tipis dan kolom. 2.   Dapat membuat pelat kromatografi lapis tipis dan kolom kromatografi. 3.   Dapat memisahkan suatu senyawa dari campurannya dengan kromatografi lapis tipis dan memurnikannya dengan kolom. 4.   Dapat memisahkan pigmen tumbuhan dengan cara kromatografi kolom. IV.     LANDASAN TEORI       Menuru

Laporan Sintesis Aseton

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK I PERCOBAAN  VII "SINTESIS ASETON" DISUSUN OLEH : SEPRIDA ANJELINA TARIGAN (NIM : A1C117051) DOSEN PENGAMPU : Dr. Drs. SYAMSURIZAL., M.Si PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS JAMBI 2019 VIII. DATA PENGAMATAN 8.1.  Dengan Oksidator KMnO 4 Perlakuan Pengamatan 85 mL Aquades ditambah 26 mL 2-Propanol Larut Ditambahkan 12 mL H 2 SO 4  pekat Larutan menjadi panas, suhunya 50 o C Dimasukkan larutan ke labu dan ditambahkan 16 gram kristal KMnO 4  kemudian didiamkan Larutan menggelegak/mendidih, warna larutan awalnya ungu tapi lama-kelamaan menjadi coklat pekat Proses didestilasi Tetes pertama pada suhu 78 o C pada menit ke 3 menit Tetesan terakhir pada suhu 76 o C pada menit ke 6 menit 54 detik Jumlah tetesan 40 tetes = 2 m